Ibadah Dihentikan, Kalimat Mengharukan Pendeta KKR Natal Bandung Viral di Media Sosial
Thursday, December 8, 2016
Acara Kebaktian Kebangunan Rohani yang dilakukan oleh umat kristiani di Gedung Sasana Budaya Ganesha (Sabuga), Jalan Tamansari, Bandung, Jawa Barat, Selasa (6/12/2016) malam, dihentikan setelah sejumlah orang datang ke acara tersebut dan meminta acara itu dibubarkan.

Pasca peristiwa ini, beredar luas di media sosial kalimat mengharukan dari Pendeta DR Stephen Tong, pendeta Gereja Reformed Injili Indonesia yang memimpin ibadah KKR tersebut.
Melaui akun Facebook Reformed Injili Events, kalimat menyejukkan Pendeta Tong diposting untuk mengispirasi semua orang.
Baca: Ormas Hentikan Ibadah, Ridwal Kamil Sebut Intimidasi! Minta Maaf, Janji Siapkan Tempat Pengganti
"Natal Bukan Hari Kebencian, Natal Adalah Hari Cinta Kasih (Pdt DR Stephen Tong) KKR Natal Bandung 2016, 6 Desember, Sabuga Bandung."

Pasca peristiwa ini, beredar luas di media sosial kalimat mengharukan dari Pendeta DR Stephen Tong, pendeta Gereja Reformed Injili Indonesia yang memimpin ibadah KKR tersebut.
Baca Juga
Baca: Ormas Hentikan Ibadah, Ridwal Kamil Sebut Intimidasi! Minta Maaf, Janji Siapkan Tempat Pengganti
"Natal Bukan Hari Kebencian, Natal Adalah Hari Cinta Kasih (Pdt DR Stephen Tong) KKR Natal Bandung 2016, 6 Desember, Sabuga Bandung."
Postingan ini langsung viral, ditanggapi bersyukur netizen, bahkan telah dibagikan lebih dari 1.500 kali.
Friska Delima Hutahaean Menjadi pribadi yg hrs menerapkan hukum kasih..
God bless you, Pak Tong..
Daniel Belteshazzar Amin bpk Stephen Tong ... Cinta kasih Allah pada dunia ini ...
Devi Sigalingging Sehat selalu ya pak Tong sampai masa itu tiba, dan aku berdoa spy Hikmat dan kasihnya slalu dipenuhkan atasmu, sy in medan ya
Jhon Sitorus Terimakasih Tuhan Yesus karena kami mengalami ini bukan karena kami jahat. Kuatkan anak-anakmu do Bandung. Berkati pemerintahan Jawabarat. Berkati pak Tong. Terpujilah Tuhan Yesus.
Friska Delima Hutahaean Menjadi pribadi yg hrs menerapkan hukum kasih..
Daniel Belteshazzar Amin bpk Stephen Tong ... Cinta kasih Allah pada dunia ini ...
Devi Sigalingging Sehat selalu ya pak Tong sampai masa itu tiba, dan aku berdoa spy Hikmat dan kasihnya slalu dipenuhkan atasmu, sy in medan ya
Jhon Sitorus Terimakasih Tuhan Yesus karena kami mengalami ini bukan karena kami jahat. Kuatkan anak-anakmu do Bandung. Berkati pemerintahan Jawabarat. Berkati pak Tong. Terpujilah Tuhan Yesus.